Lompat ke isi utama
Berita
Perkuat Pelaporan Pelaksanaan Program, Bawaslu Dumai Adakan Rapat Evaluasi
humas
Dumai, bawaslu.dumai.go.id - Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Dumai menggelar Rapat Monitoring, Evaluasi, dan Pelaporan Pelaksanaan Program.
Perdana, Bawaslu Kota Dumai Isi Kegiatan Saka Adhyasta Pemilu.
humas
Dumai, bawaslu.dumai.go,id – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Dumai menorehkan sejarah baru dalam upaya peningkatan pengawasan partisipatif. Untuk pertama kalinya, Bawaslu Kota Dumai secara resmi terlibat aktif dalam kegiatan Satuan Karya (Saka) Adhyasta Pemilu Gerakan Pramuka.
Bawaslu Kota Dumai Taja Kegiatan Evaluasi Pengawasan PDB
humas
Bawaslu Kota Dumai melaksanakan kegiatan evaluasi pengawasan Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan (PDPB). Kegiatan evaluasi ini juga menghadirkan narasumber dari KPU Kota Dumai Feari Afridani selaku Komisioner beserta staf.
Bawaslu Dumai Gelar Rapat Pengelolaan, Pelayanaan Data Dan Informasi Publik
humas
Dumai, bawaslu.dumai.go.id - Pengelolaan dan pelayanan data dan informasi publik merupakan hal penting bagi setiap instansi.
Bawaslu Kota Dumai Bahas SE No 41 Tahun 2025 dan Bentuk Tim Fasilitasi Pengawasan Pemutakhiran Data Partai Politik
humas
Dumai – Dalam rangka meningkatkan akurasi dan transparansi Pemutakhiran Data Partai Politik, Bawaslu Kota Dumai menggelar rapat internal yang membahas Surat Edaran (SE) Nomor 41 Tahun 2025 sekaligus membentuk Tim Fasilitasi Pengawasan Pemutakhiran Data Partai Politik.