Lompat ke isi utama
Berita
Perkuat Pengawasan PDPB, Bawaslu Dumai Koordinasi Dengan KPU
humas
Dumai, bawaslu.dumai.go.id - Berdasarkan Surat Edaran Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Republik Indonesia Nomor 29 Tahun 2025, Bawaslu Kota Dumai melakukan kunjungan koordinasi dengan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Dumai tentang pengawasan penyusunan Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan (PDPB) di
Meningkatkan Kualitas Kehumasan, Bawaslu Kota Dumai Adakan Workshop Desain Kreatif
humas
Bawaslu Kota Dumai melaksanakan kegiatan workshop pada jajaran internal Bawaslu kota Dumai, untuk peningkatan kapasitas penggunaan aplikasi desain grafis terkhusus Canva. Kegiatan ini ditaja oleh divisi HPPH Bawaslu Kota Dumai.
Bawaslu Dumai Datangi MAN 1 Dumai Agenda Goes To School
humas
Dumai, bawaslu.dumai.go.id - Agenda Bawaslu Goes To School berlanjut, kali ini giliran Madrasah Aliyah Negeri 1 Kota Dumai yang di sambangi oleh Tim Bawaslu Kota Dumai.
Perdana, Bawaslu Kota Dumai Gelar Bawaslu Goes To School di SMK Taruna Persada Dumai
humas
Dumai-Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Dumai menggelar kegiatan sosialisasi kelembagaan dan kepemiluan di SMK Taruna Persada, Jum'at (11/7/2025).
Divisi HPPH Bawaslu Kota Dumai: Rapat Teknis Pelaksanaan Program
humas
Divisi Hukum Pencegahan Partisipasi dan Humas (HPPH) Bawaslu Kota Dumai melakukan pertemuan dalam membahas beberapa agenda teknik terkait program rutin Bawaslu kota Dumai di masa non tahapan ini.